7 Manfaat Sarang Madu untuk Kesehatan, Salah Satunya Sebagai Pengganti Gula bagi Penderita Diabetes

- 26 Agustus 2022, 17:00 WIB
Koswara (40), peternak lebah madu menunjukkan sarang madu Trigona yang baru saja dipanen di Maribaya, Desa Langensari Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Senin, 24 Agustus 2020.
Koswara (40), peternak lebah madu menunjukkan sarang madu Trigona yang baru saja dipanen di Maribaya, Desa Langensari Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Senin, 24 Agustus 2020. /Pikiran-rakyat.com/Dewiyatini/

Penelitian tersebut melaporkan bahwa beeswax dapat membantu meredakan peradangan yang disebabkan osteoarthritis. Sebagian peserta yang menjalani studi ini mengalami pengurangan rasa nyeri, kekakuan fisik, dan gejala osteoartritis lainnya.

Walaupun demikian, penelitian lanjutan masih dibutuhkan guna melihat apakah efeknya sama ketika mengonsumsi sarang madu.

Baca Juga: Ada Empat Acara Besar dalam Rangkaian Hari Jadi Kota Bandung

7. Baik untuk kesehatan usus

Ada banyak pembicaraan tentang probiotik dan kesehatan usus, tetapi prebiotik sama pentingnya. Prebiotik adalah senyawa yang memberi makan mikrobioma usus kamu, meningkatkan penyerapan nutrisi dan membantu kamu mencerna makanan. Madu mentah merupakan prebiotik yang kuat.

Vitamin A dan vitamin B juga penting untuk kesehatan usus kamu, akan ditemukan pada sarang lebah.

Itulah tujuh manfaat sarang lebah bagi kesehatan. Meski mempunyai banyak manfaat, namun sarang lebah tidak boleh dikonsumsi terlalu banyak ya. Sebab, hal ini bisa memicu sakit perut maupun alergi. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah