8 Jenis Makanan yang Bisa Meningkatkan Kesuburan, Nomor 3 Bisa Mengatur Tekanan Darah Kata dr. Saddam Ismail

- 7 Juli 2022, 19:35 WIB
dr. Saddam Ismail memaparkan 8 Jenis Makanan yang Bisa Meningkatkan Kesuburan.
dr. Saddam Ismail memaparkan 8 Jenis Makanan yang Bisa Meningkatkan Kesuburan. /Tangkapan layar Youtube.com/Saddam Ismail.

5. Buah berry

Buah-buahan berry memiliki kandungan antioksidan yang tinggi serta memiliki fitonutrien anti peradangan sehingga dapat meningkatkan kesuburan.

Baca Juga: Bagaimana Cegah PMK pada Daging Kurban, Masyarakat Diimbau Tidak Satukan Daging dan Jeroan dalam Satu Tempat

6. Ikan salmon

Ikan salmon seperti diketahui memiliki kandungan omega 3 dan DHA yang tinggi, sehingga sangat penting untuk pertumbuhan otak bayi dan meningkatkan kesuburan.

7. Greek yoghurt

Asupan lemak menjadi salah satu hal yang penting guna untuk meningkatkan kesuburan.

Salah Satunya dengan mengkonsumsi Greek yoghurt yang memiliki kandungan vitamin D dan juga probiotik yang berperan penting untuk membantu folikel pada indung telur untuk matang secara baik.

Baca Juga: Viral Motor Bedas Dipakai Orang Diduga Mabuk, Camat Majalaya Paparkan Fakta yang Sebenarnya

8. Walnut atau kacang kenari

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah