Tahukah Kamu? Inilah Ramuan Penyubur Kandungan JSR Menurut dr. Zaidul Akbar

- 12 November 2021, 10:06 WIB
dr. Zaidul Akbar memberikan informasi tentang ramua penyubur kandungan.
dr. Zaidul Akbar memberikan informasi tentang ramua penyubur kandungan. /Tangkapan layar youtube.com/dr. Zaidul Akbar Official

PRFMNEWS - Beberapa wanita ada yang mengalami masalah kandungan dan sering menjadi masalah terbesar.

Untuk masalah kandungan, sebetulnya bisa diatasi dengan cara minum ramuan-ramuan dari rempah-rempah seperti yang dijelaskan dan dicontohkan oleh dr. Zaidul Akbar berikut ini.

Ramuan ini bisa menjadi salah satu bentuk ikhtiar (usaha) untuk mengatasi masalah kesuburan kandungan.

Baca Juga: Update Terkini Kondisi SBY yang Selesai Jalani Operasi Kanker Prostat di Amerika Serikat

Baca Juga: Daftar Kemewahan Fasilitas yang Didapat Pemain Bulu Tangkis di Acara Indonesia Badminton Festival di Bali

Mengingat Indonesia merupakan negeri yang sangat subur akan rempah-rempah, ada beberapa ramuan herbal dari rempah-rempah yang bisa dijadikan ramuan untuk memperbaiki kesuburan wanita.

Ramuan penyubur kandungan ini sebetulnya simple saja, cukup dengan jahe, kapulaga, bunga lawang, cengkeh, kunyit, daun kari, daun serai, dan santan.

Ramuan penyubur kandungan tersebut menurut dr. Zaidul Akbar, bisa menggunakan santan asalkan tidak dipanaskan.

Baca Juga: Rangkaian Indonesia Badminton Festival Telah Resmi Dimulai Diawali dengan Welcome Ceremony

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: YouTube Ghirah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x