22 Warga Garut Jadi Korban Penipuan Perjalanan Umroh Modus Tawarkan Keringanan Biaya

- 5 Desember 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi penipuan.
Ilustrasi penipuan. /PIXABAY/Mohamed_hassan

“Kami sudah mendapatkan laporan resmi dari warga yang menjadi korban penipuan pemberangkatan perjalanan umrah, dan sudah melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah saksi yang mengetahui agenda perjalanan umrah itu,” tutur Ari.

Kepolisian, lanjut dia, saat ini juga sedang melakukan pengejaran terhadap pelaku yang sudah diketahui identitasnya dan diduga menjadi orang yang terlibat dalam kasus penipuan perjalanan umrah tersebut.

"Pelaku masih dalam pengejaran," ujar Ari. ***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x