Jelang Pembangunan Flyover di Padalarang, Satlantas Cimahi Berlakukan Uji Coba Rekayasa Lalin

- 26 Februari 2021, 18:04 WIB
Uji coba rekayasa lalu lintas di Tagog-Padalarang jelang pembangunan flyover di Padalarang.
Uji coba rekayasa lalu lintas di Tagog-Padalarang jelang pembangunan flyover di Padalarang. /SATLANTAS POLRES CIMAHI

Baca Juga: Lima RW di Garut Terapkan PPKM Mikro Hingga 8 Maret 2021 Mendatang

Baca Juga: Sebaran Corona di Indonesia Hari Ini 26 Februari: Kasus Positif Bertambah 8 Ribu Orang Lebih

Sejauh ini, Hedi menyatakan pihaknya masih meramu mana rekayasa lalu lintas yang efektif menekan kemacetan di sekitaran lokasi. Sehingga belum bisa dipastikan apakah rekayasa tersebut bakal dilakukan nantinya ketika pembangunan flyover.

“Untuk rekayasa sendiri belum diberlakukan, kami akan mencari alternatif. Kalau sudah dibangun itu baru menerapkan. Untuk dua hari ini kita akan uji coba, nanti yang paling efektif akan kita laksanakan,” tutupnya.

Baca Juga: Jelang Piala Menpora, Pemain Asing Persib Bandung Tak Bisa Ikut Latihan dalam Waktu Dekat

Diketahui, pada pelaksanaan uji coba rekayasa lalu lintas pihaknya mendapati adanya penumpukan kendaraan di simpang Tagog-Padalarang. Sebab jalur tersebut sebagai pertemuan kendaraan dari dua arah.

Untuk itu, ia menjelaskan pihaknya bakal melakukan evaluasi lebih lanjut berkenaan dengan hal itu.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x