4 Roti Bakar Legendaris di Kota Bandung yang Wajib Kamu Coba

- 23 Januari 2023, 09:00 WIB
Roti Bakar 234 Gang Kote//instagram.com/rotibakar234gangkote
Roti Bakar 234 Gang Kote//instagram.com/rotibakar234gangkote /

Uniknya, roti yang dijual di sini merupakan roti yang diolah sendiri di lokasi tersebut dan memiliki ciri khas roti yang lembut.

Selain menjual roti bakar, ada berbagai roti lainnya yang dijual di sini.

2. Roti bumbu Cari Rasa Kosambi
Roti bakar ini disebut sudah ada sejak taun 1960.

Roti bakar ini berlokasi di Pasar Kosambi, Jalan Jenderal Ahmad Yani nomor 149, Kota Bandung.

Selain itu, kini banyak juga cabang roti bakar cari rasa yang tersebar di berbagai titik di Kota Bandung.

Baca Juga: Kota Bandung Bakal Punya Kawasan Street Food Baru, Alternatif Pecinta Kuliner untuk Buka Puasa di 2023

3. Roti Bakar 234 Gang Kote
Roti bakar ini cukup unik karena lokasi jualannya berada di muka Gang Kote di Jalan Jenderal Sudirman, Kota Bandung.

Menariknya lagi, roti bakar di sini benar-benar dipanggang di atas arang sehingga memberikan aroma khas.

Roti bakar gang kote ini disebut sudah ada sejak 1970.

4. Roti Duti
Kedai roti ini sudah ada sejak 1981 berlokasi di Jalan Gardujati nomor 14, Kota Bandung.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah