Stadion Megah Senilai Rp587 Miliar Siap Dibangun di Sumatera Utara untuk PON XXI 2024, Ini Namanya

- 27 Juni 2024, 14:40 WIB
Stadion Utama Sumatera Utara terletak di Desa Sena, Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deli Serdang.
Stadion Utama Sumatera Utara terletak di Desa Sena, Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deli Serdang. /PUPR

BANDUNG, PRFMNEWS - Sebuah stadion megah tengah dibangun di Sumatera Utara yang akan digunakan untuk PON XXI 2024.

Diketahui pembangunan stadion megah di Sumatera Utara itu konon menghabiskan dana mencapai Rp587 miliar.

Pemerintah menargetkan pembangunan stadion megah di Sumatera Utara itu bisa rampung pada Juli 2024.

Baca Juga: Stadion Bekas Markas Persib Ini Dibangun 2 Tahun Loh, Tanahnya Diambil dari Lembang

Ya, nama stadion megah di Sumatera Utara itu Bernama Stadion Utama Provinsi Sumut.

Dikutip dari laman PUPR, Stadion Utama Sumatera Utara terletak di Desa Sena, Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deli Serdang. Pembangunannya dilakukan sejak September 2023.

Saat ini progres pembanguna Stadion Utama Sumatera Utara sudah mencapai 52,16 persen.

Baca Juga: 9 Rekomendasi Tempat Wisata dalam Ruangan di Kota Bandung

Stadion ini dibangun di atas lahan seluas 48.420 m2 dengan luas bangunan 27.452 m2. Stadion ini terdiri dari 3 lantai dan lantai tribun dengan total kapasitas 25.750 penonton.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah