Cara Daftar Agar UKM Dapat Bantuan Rp31 Juta dari Facebook, Pendaftaran Dibuka Sampai 19 Oktober

- 12 Oktober 2020, 08:45 WIB
Facebook membuka kesempatan bagi UKM agar bisa mendapatkan bantuan. Segera daftarkan diri anda agar usaha anda mendapat dukungan bantuan dana dari facebook.
Facebook membuka kesempatan bagi UKM agar bisa mendapatkan bantuan. Segera daftarkan diri anda agar usaha anda mendapat dukungan bantuan dana dari facebook. /Tangkapan layar facebook.
  1. Buka https://www.facebook.com/business/small-business/grants
  2. Geser ke bawah sampai bagian “Bagaimana cara mengajukan permohonan?", lalu masukkan lokasi negara, yakni Indonesia.
  3. Klik pilihan “Lanjutkan ke situs partner”. Anda akan diarahkan ke situs Goodera Klik “Daftar Sekarang” dan lengkapi data diri dan hal-hal yang berkaitan dengan perusahaan.
  4. Facebook bekerja sama dengan perusahaan Deloitte Consulting dan Goodera untuk melakukan pengecekan dan menyeleksi pendaftar yang masuk, hingga mendistribusikan dana bantuan kepada UMKM terpilih.

Baca Juga: Di Kota Bandung Bioskop Sudah Dibuka Kembali, Bagaimana dengan Sekolah? Ini Jawaban Wakil Wali Kota

Untuk mengetahui lebih lanjut apakah UKM memenuhi syarat pendaftaran dan sekaligus mengetahui informasi tentang pendaftaran program dana bantuan, bisa mengunjungi website di https://www. facebook.com/business/boost/grants.***

Halaman:

Editor: Rifki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah