Mudik Lebaran Pakai Mobil ? Ini 8 Bagian Mobil yang Wajib di Cek Sebelum Mudik

- 5 April 2024, 18:00 WIB
ILUSTRASI mudik pakai mobil
ILUSTRASI mudik pakai mobil /PRFMNEWS

Terakhir cek semua cairan di mobil. Mobil punya beberapa cairan yang harus diperhatikan. Periksa air radiator yang berfungsi sebagai pendingin agar temperatur mesin stabil.

Pastikan air pada tangki air radiator tidak kurang dari batas maksimal dan tidak ada kebocoran di salurannya.

Periksa juga air washer yang membantu wiper untuk membersihkan kaca depan agar visibilitas pengemudi tetap terjaga.

Sekaligus, periksa dan pastikan wiper dalam kondisi layak pakai. Untuk pengguna mobil manual, pastikan minyak kopling dalam kondisi baik dan tidak bocor.

Jangan abaikan langkah-langkah ini demi menghindari masalah yang dapat mengganggu perjalananmu dan keluarga. Selamat mudik dan semoga perjalananmu lancar serta aman!***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah