Mudik Lebaran Pakai Mobil ? Ini 8 Bagian Mobil yang Wajib di Cek Sebelum Mudik

- 5 April 2024, 18:00 WIB
ILUSTRASI mudik pakai mobil
ILUSTRASI mudik pakai mobil /PRFMNEWS

Cek bagian minyak rem dan segera ditambah kalau berkurang. Periksa juga apakah ada kotoran seperti endapan lumpur yang dapat menurunkan performa rem.

Pastikan tidak ada kebocoran pada selang yang ditandai adanya rembesan di sambungan atau lekukan.

Cek pula kondisi kampas rem sebagai bagian yang menanggung beban berat saat rem mobil beroperasi, segera ganti kampas rem jika sudah aus. Jangan sampai rem mobil blong karena akan memicu kecelakaan fatal.

6. Lampu-lampu

Sebelum berangkat mudik, pastikan kondisi semua lampu mobil menyala. Periksa kondisi lampu mobil, baik lampu utama, lampu kabut, lampu rem dan juga lampu sein, apakah masih bagus atau sudah mulai redup.

Cek soket lampu dan segera ganti lampu yang mulai bermasalah untuk menghindari lampu mati dalam perjalanan. Bawa serta lampu cadangan, terutama lampu utama dan lampu rem belakang.

7. Aki

Selanjutnya periksa bagian aki yang menjadi sumber utama kelistrikan pada mobil. Jangan sampai aki mobil bermasalah hingga membuat mesin mobil tidak bisa dihidupkan.

Periksa juga kinerja alternator karena tugasnya semakin berat ketika hujan turun, seperti harus menyalakan AC, wiper, dan lampu secara bersamaan.

8. Cairan Mobil

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah