Pemerintah Bangun 36 Rumah Menteri di IKN Seluas 19,7 Hektar

- 3 Juni 2023, 09:40 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi mengumumkan logo untuk Ibu Kota Nusantara (IKN).
Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi mengumumkan logo untuk Ibu Kota Nusantara (IKN). /Jurnal Soreang /Dok. Setpres

Ruang lingkup pekerjaan meliputi antara lain perencanaan perancangan persil 104 dan 105, pekerjaan konstruksi rumah tapak , fasilitas umum dan sosial kawasan pekerjaan infrastruktur kawasan dan pekerjaan furnitur.

Lebih lanjut, Iwan mengatakan bahwa pihaknya telah menyiapkan desain rumah dalam dua tipe yakni tipe downslope dan tipe upslope dengan luas bangunan 580 meter persegi dan luas lahan 1.000 meter persegi.

Baca Juga: Bukan Dibangun, Rusun untuk 17 Ribu Pekerja Konstruksi IKN Dirakit Seperti Lego, Maksudnya?

“Rumah Tapak Jabatan Menteri ini nantinya akan dibangun 2 lantai di lantai pertama akan berisi teras, ruang kerja, ruang tunggu kedinasan, area kedinasan, ruang tamu keluarga dan juga kamar tidur tamu. Sedangkan di lantai dua merupakan area pribadi berisi ruang keluarga, kamar tidur utama, dan juga kamar tidur anak," kata Iwan.

Dia juga menambahkan, pihaknya akan terus mengawal agar proses pembangunan dapat terlaksana dengan baik di lapangan agar sesuai perencanaan yang telah ditentukan serta menjamin hasil pekerjaan berkualitas dengan target selesai pada Juni 2024.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x