Waspada, Aplikasi Sholat dan Adzan Pencuri Data Pribadi Beredar di Play Store, Berikut Daftarnya

- 17 April 2022, 12:40 WIB
ILUSTRASI peretas atau hacker.*
ILUSTRASI peretas atau hacker.* /PRFMNEWS

Berikut daftar aplikasi di Play Store yang mencuri data pribadi sebagaimana laporan dari Dittipidsiber Bareskrim Polri :

Baca Juga: Kominfo Izinkan KTP Dipasang Watermark untuk Hindari Penyalahgunaan Data Pribadi

1. Speed Camera Radar - sudah diunduh oleh 10 juta pengguna

2. Al-Moazin Lite (Prayer Times) - sudah diunduh oleh 10 juta pengguna

3. Wifi Mouse (Remote Control PC) - sudah di diunduh oleh 10 juta pengguna

4. QR & Barcode Scanner - sudah diunduh oleh 5 juta pengguna

5. Qibla Compass Ramadan 2022 - sudah diunduh oleh 5 juta pengguna

Baca Juga: Data Pengguna eHAC Diduga Bocor, Pakar Siber: Kemenkes Salah Besar

6. Simple Weather & clock widget - sudah diunduh oleh 1 juta pengguna

7. Handcent Next SMS Text W/MMS - sudah diunduh oleh 1 juta pengguna

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x