Presiden Joko Widodo Minta Uji Klinis Vaksin Merah Putih dan Nusantara Dilakukan Transparan

- 13 Maret 2021, 13:10 WIB
Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) akan mengunjungi Ubud, Gianyar, Bali pada Selasa, 16 Maret mendatang.
Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) akan mengunjungi Ubud, Gianyar, Bali pada Selasa, 16 Maret mendatang. /Setkab

PRFMNEWS - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, saat ini pemerintah terus mengembangkan vaksin dalam negeri yakni vaksin merah putih dan nusantara.

Oleh karena itu Presiden Jokowi meminta agar uji klinis yang ditempuh juga harus sesuai dengan prosedur yang berlaku, dilakukan secara terbuka, bersifat transparan, serta melibatkan banyak ahli.

“Persyaratan dan tahapan ini penting dilakukan untuk membuktikan bahwa proses pembuatan vaksin sangat mengedepankan unsur kehati-hatian dan dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah, sehingga vaksin yang dihasilkan aman dan efektif penggunaannya,” ujarnya dalam keterangan pers yang ditayangkan di kanal YouTube Sekretariat Kabinet, Jumat 12 Maret 2021.

Baca Juga: Ritual Mandi Bersama Aliran Sesat Hakekok di Banten Bikin Heboh, Polisi Periksa 16 Orang

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG, Link Live Streaming Acara Tunangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah

Baca Juga: KABAR TERBARU ! Penutupan Jalan di Kota Bandung Diperluas, Di Mana Saja?

Presiden Jokowi menambahkan, jika semua tahapan dan kaidah ilmiah telah dilalui dan dipenuhi maka produksi vaksin dapat dipercepat untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

Baca Juga: Berpotensi Longsor, Pemkab Bandung Barat Hentikan Sementara Pembangunan Perumahan di Batujajar

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x