Simak 8 Tips Kurangi Dampak Cuaca Panas yang Sedang Terjadi Saat ini

- 1 Mei 2023, 08:00 WIB
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) membagikan tips menghadapi cuaca panas tak biasa yang bisa kamu lakukan. Ikuti tips sehat berikut ini agar tubuhmu tetap sehat walaupun cuaca panas melanda.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) membagikan tips menghadapi cuaca panas tak biasa yang bisa kamu lakukan. Ikuti tips sehat berikut ini agar tubuhmu tetap sehat walaupun cuaca panas melanda. /Mary Taylor/pexels.com

PRFMNEWS – Indonesia dalam beberapa hari terakhir dilanda cuaca panas. Menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), cuaca panas ini disebabkan karena adanya gerak semu matahari.

Oleh karenanya, guna mengurangi dampak cuaca panas pada tubuh, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melalui Direktorat Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat memaparkan sejumlah tips yang bisa dilakukan untuk mengurangi dampak cuaca panas ini bagi kesehatan tubuh.

Melalui akun Instagram resmi Direktorat Promkes, berikut 8 tips kurangi dampak cuaca panas:

Baca Juga: BMKG Ungkap Penyebab Cuaca di Bandung Terasa Lebih Panas Menyengat di Siang Tapi Potensi Hujan di Sore

1. Minum air yang banyak, jangan menunggu merasakan haus

2. Hindari mengkonsumsi minuman berkafein, alkohol, manis dan minuman berenergi

3. Hindari kontak langsung dengan sinar matahari secara langsung, gunakan topi atau paying

4. Memakai baju yang berbahan ringan dan longgar serta hindari menggunakan baju berwarna gelap dan tidak menyerap panas

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x