9 Penyebab Gula Darah Naik Picu Diabetes, No 8 Sepele Tapi Bahaya bagi Pankreas Kata dr. Saddam Ismail

- 24 Agustus 2022, 13:00 WIB
dr Saddam Ismail
dr Saddam Ismail /Tangkapan layar Youtube Saddam Ismail

Baca Juga: 6 Jenis Buah yang Cocok untuk Asam Urat, Salah Satunya Bisa Atasi Peradangan Sendi Kata dr. Saddam Ismail

7. Kafein

Untuk sebagian orang, kafein bisa meningkatkan kadar gula darah meski dikonsumsi tanpa gula, apalagi bagi penderita diabetes.

“Harus waspada karena bagi sebagian orang termasuk orang sehat pun bisa meningkatkan kadar gula darah apalagi ditambahkan gula banyak-banyak,” bebernya.

8. Melewatkan sarapan

Menurut dr. Saddam Ismail, sarapan efektif bantu kadar gula darah tetap stabil. Sehingga bagi orang diabetes, memastikan untuk sarapan saat pagi hari sangatlah penting.

Baca Juga: Kasus HIV/Aids di Kota Bandung Naik, DPPKB Gencarkan Edukasi Pencegahan

“Jika sering tidak sarapan, nantinya pankreas tidak optimal dalam bekerja yang bisa membuat gula darah naik. Walaupun tidak sarapan kesannya sepele, tapi efeknya besar,” ungkapnya.

9. Sedang sakit

Kondisi tubuh seseorang yang sedang sakit, salah satunya akibat infeksi pada organ tubuhnya ini bisa memicu kadar gula darah naik.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah