Jangan Sampai Kaki jadi Korban, dr Ema Bagikan Cara Menjaga Kaki Diabetes di Rumah

- 27 Mei 2022, 10:26 WIB
Ilustrasi diabetes
Ilustrasi diabetes /Pixabay/stanias.

4. Cuci Kaki Setiap Hari

dr Ema menyarankan untuk rajin mencuci kaki setiap hari dengan suhu air yang hangat-hangat kuku.

Jangan terlalu panas dan terlalu dingin, lalu keringkan kaki dengan hati-hati terutama di sela-sela jari kaki untuk menghindari munculnya jamur pada kaki.

Jangan gunakan pemanas ataupun botol air panas untuk menghangatkan kaki, apalagi ketika nyeri ataupun kesemutan.

5. Jangan Gunakan Bahan Kimia

Jangan menggunakan bahan kimia atau plester apapun untuk menghilangkan kapalan skintech kutil pada kaki.

Karena jika tidak ditangani dengan baik maka ini bisa meningkatkan resiko infeksi.

Jika ingin menangani kapalan ataupun kutil, lebih baik konsultasikan segera ke dokter.

Baca Juga: Sering Sesak Nafas Walaupun Tidak Asma? Konsumsi 5 Buah ini Agar Kadar Oksigen Meningkat

6. Gunakan Pelembab

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah