Terapi Penyakit Maag dan GERD Menggunakan Air Kelapa Hijau, Sehat dan Menyegarkan

- 17 Maret 2022, 17:30 WIB
Manfaat air kelapa hijau untuk penderita maag dan GERD.
Manfaat air kelapa hijau untuk penderita maag dan GERD. /Pixabay/Zinja

PRFMNEWS - Kelapa Hijau sudah banyak diketahui perihal kesegaran buah dan airnya.

Namun ternyata air kelapa hijau juga memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh manusia.

Air kelapa hijau mampu menjadi terapi penyakit maag dan juga asam lambung (GERD).

Kalian yang memiliki penyakit maag dan GERD tentu butuh air kelapa hijau untuk penyembuhan.

Baca Juga: Stadion GBLA Untuk Persib ? Yana Mulyana: Lelangnya Saja Belum

Secara medis, kalian yang memiliki penyakit maag dan GERD dikarenakan asam lambung yang berlebih pada lambung.

Telat makan, menjadi penyebab utama dan yang paling sering bagi penderita penyakit maag dan GERD ini.

Kaum metropolitan menjadi yang sering menderita maag karena aktivitas dan pola makan yang tidak teratur.

Dikutip prfmnews.id dalam kanal YouTube RJS Herbal, dijelaskan bahwa dinding lambung akan alami pengikisan karena asam lambung yang berlebih tersebut.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: YouTube RJS HERBAL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x