Hati-hati, Tanda Ini Mengindikasikan Tubuh sedang Terkena Racun!

- 2 Maret 2022, 13:00 WIB
ilustrasi pusing sakit kepala.
ilustrasi pusing sakit kepala. /pexels /@Andrea Piacquadio/


PRFMNEWS - Racun tubuh atau biasa disebut toksin merupakan zat asing yang berberbahaya jika masuk kedalam tubuh.

Biasanya racun tubuh berasal dari beberapa sumber, di antaranya berasal dari mengkonsumsi makanan minuman yang buruk, polusi udara, dan bahan kimia untuk merawat tubuh seperti skin care.

Tanda bahwa tubuh kita sedang terkena racun bisa diketahui dari tanda ini.

Baca Juga: Memperkuat Ginjal Bisa dengan Mengonsumsi Minuman Herbal Ini, Kata dr. Zaidul Akbar

Dilansir PRFMNEWS dari kanal Instagram @dr.zaidulakbar.resep, berikut adalah tanda-tanda bahwa tubuh kita sedang terkena racun.

- Gampang jerawatan

- Sering masuk angin, pusing, mual, dan pegal-pegal

- Berat badan mudah naik dan susah turun

- Alergi sering kambuh

Baca Juga: Mudah! Ternyata Hal ini Bisa Gantikan Kopi untuk Lawan Rasa Ngantuk, kata dr. Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x