Diet Telur Ternyata Bisa Mengurangi Berat Badan hingga 20 Kg, Begini Tahapannya

- 18 Februari 2022, 16:12 WIB
Cara dan menu diet telur ala dr. Saddam Ismail yang dapat menurunkan berat badan hingga 20 kg tanpa olahraga.
Cara dan menu diet telur ala dr. Saddam Ismail yang dapat menurunkan berat badan hingga 20 kg tanpa olahraga. /Tangkapan layar Youtube.com / Saddam Ismail

2. Jangan mengurangi kalori secara berlebihan

Kalori merupakan bagian terpenting yang dibutuhkan oleh tubuh, maka dari jangan terlalu berlebihan untuk tidak mengkonsumsi kalori.

Mengurangi kalori secara berlebihan bisa menyebabkan menurunnya metabolisme tubuh.

Baca Juga: Catatan Apik Persib Saat Hadapi Persipura, Tak Pernah Kalah Sejak Final ISL 2014

3. Memilih makanan yang tepat

Memilih makanan yang tepat bisa dengan mengurangi makanan yang mengandung karbohidrat dan memperbanyak serat juga protein.

4. Perbanyak minum air putih

Meminum air putih merupakan suatu kebutuhan tubuh yang sangat penting.

Dan jika kekurangan air minum akan mengurangi daya kerja pikiran dan merusak program diet yang dijalani

Dianjurkan untuk minum air putih minimal 2 liter per hari.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x