Cuma di Tanah Sunda Kamu Bisa Menemukan 10 Ciri Khas Unik ini!

- 3 Juli 2023, 09:40 WIB
ADEGAN ‘Sanghyang Awi’ karya Ayo Sunaryo berceritakan tentang nilai-nilai filosofi tanaman bambu bagi suku Sunda yang mulai ditinggalkan dipentaskan di Teater Tertutup Taman Budaya Jawa Barat beberapa waktu lalu.
ADEGAN ‘Sanghyang Awi’ karya Ayo Sunaryo berceritakan tentang nilai-nilai filosofi tanaman bambu bagi suku Sunda yang mulai ditinggalkan dipentaskan di Teater Tertutup Taman Budaya Jawa Barat beberapa waktu lalu. /Portal Bandung Timur/Heriyanto Retno/

Oleh karena itu, jika kamu berkunjung ke tanah Sunda, jangan segan dan takut untuk menyapa masyarakat lokal.

Dijamin, kamu akan mendapatkan balasan yang setimpal, urang Sunda asli memang terkenal ramah, menyapa satu kata, kamu bisa mendapatkan bonus senyuman hangat.

Baca Juga: Resep Pepes Tahu Kemangi Khas Sunda yang Enak dan Menggugah Selera

2. Tidak Lepas dari “mah” dan “teh”

Pernahkah kamu mendengar orang Sunda berdialog lantas menyematkan kata “teh” atau “mah” dalam dialog atau obrolannya.

Seandainya kamu sedang berbincang dengan urang Sunda atau minimal melihat urang Sunda berbicara, cobalah hitung, berapa kali urang Sunda mengucapkan kata “mah” dan “teh”.

3. Makan dengan lalapan dan sambal

Kebiasaan orang Sunda yang ini berkaitan dengan dunia kuliner.

Yaps, orang Sunda sering kali menyukai santapan berupa lalapan dan sambal.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah