38 Fasilitas Kesehatan di Sumedang Disiapkan, Dominan Puskesmas

- 8 Januari 2021, 15:11 WIB
Ilustrasi vaksin virus corona. Otoritas Brasil umumkan satu relawan uji klinis vaksin meninggal dunia pada Rabu 21 Oktober 2020.
Ilustrasi vaksin virus corona. Otoritas Brasil umumkan satu relawan uji klinis vaksin meninggal dunia pada Rabu 21 Oktober 2020. /Dok PRFM.

PRFMNEWS – Dinas Kesehatan Kabupaten Sumedang akan menyiapkan 38 tempat pelayanan untuk pelaksanaan vaksin Covid-19 yang rencananya dimulai pada 22 Januari 2021.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sumedang Dadang Sulaeman mengatakan tempat pelaksanaan pelayanan vaksin Covid-19 ini merupakan fasilitas kesehatan (faskes).

'"Sesuai petunjuk dari pusat bahwa pelayanan vaksin harus dilakukan di faskes, jadi kami di daerah mengikutinya," terang Dadang, Jumat 8 Januari 2021 dalam siaran pers.

Baca Juga: Hendak Simpan HP ke Saku, Pengendara Motor Tewas Tergilas Truk BBM di Bojongsoang

Baca Juga: Masih Positif Corona, Syekh Ali Jaber Buka Suara Soal Kondisi Kesehatannya Saat Ini

Faskes yang akan dijadikan tempat pelayanan vaksin Covid-19 adalah 35 puskesmas yang tersebar di 26 kecamatan, RSUD, dan 2 klinik yaitu Klinik Polres Sumedang dan Brimob Jatinangor.

Simak video pilihan untuk Anda

Baca Juga: Aa Gym Membaik, Kini Jalani Isolasi Mandiri

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x