Hotel Horison Ultima Bandung Dukung Perempuan dan Anak Dalam Menghadapi Pandemi Covid 19

- 26 Juni 2020, 19:20 WIB
 Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI, I Gusti Ayu Bintang Darmawati didampingi Ketua Dekranasda Jawa Barat, Atalia Praratya Ridwan Kamil, dan GM Horison Ultima Bandung, Atik Damarjati menghadiri ulang tahun Horison Ultima Bandung yang  ke 28, Jum'at (26/6/2020). *Dok Hotel Horison Ultima Bandung
Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI, I Gusti Ayu Bintang Darmawati didampingi Ketua Dekranasda Jawa Barat, Atalia Praratya Ridwan Kamil, dan GM Horison Ultima Bandung, Atik Damarjati menghadiri ulang tahun Horison Ultima Bandung yang ke 28, Jum'at (26/6/2020). *Dok Hotel Horison Ultima Bandung /*Dok Hotel Horison Ultima Bandung

Dalam sambutannya Atik juga mengatakan bahwa sesuai dengan visi Horison untuk menjadi sebuah perusahaan hospitality kelas dunia yang menggabungkan kearifan lokal dengan kekhasan Indonesia. Horison telah memasukkan unsur budaya lokal dalam pembuatan arsitektur bangunan yaitu atap langit - langit loby yang berbentuk “Perahu Terbalik”. yang dibuat karena terinspirasi oleh dongeng masyarakat Jawa Barat yang sangat terkenal dan menjadi Legenda yaitu “ Tangkuban Perahu”.


Di Ulang Tahun yang ke 28 ini Atik dan team Department Headnya juga berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang lebih baik lagi kepada para pelanggan dengan menerapkan protocol Adabtasi Kebiasaan Baru, siap bersinergi untuk kemajuan pariwisata di Jawa Barat dan untuk masyarakat sekitar, serta berharap agar Horison Ultima Bandung terus melegenda di hati masyarakat seperti Legenda Tangkuban Perahu.*** (adv)

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x