Penuhi Panggilan Kemensos Terkait Rumah Gala, Marissya Icha Kecewa Pertemuan Berubah Menjadi Virtual Meeting

- 11 Januari 2022, 11:00 WIB
Unggahan Marissya Icha soal pertemuan dengan kemensos yang batal digelar tatap muka dan diubah jadi pertemuan virtual.
Unggahan Marissya Icha soal pertemuan dengan kemensos yang batal digelar tatap muka dan diubah jadi pertemuan virtual. /Instagram Marissya Icha

PRFMNEWS – Kementerian Sosial (Kemensos) melakukan panggilan terhadap Marissya Icha terkait penggalangan dana rumah untuk Gala.

Panggilan tersebut berkaitan dengan statement dari pihak Doddy Soedrajat beserta keluarga yang mempertanyakan terkait penggalangan dana dan tidak menyetujuinya.

Pihak Kemensos kemudian melakukan panggilan kepada Marissya Icha sebagai penggalang dana untuk mendapatkan keterangan lengkap.

Baca Juga: Rekrutmen Calon Taruna Akmil TNI AD TA 2022, Berikut Persyaratan dan Link Pendaftarannya

Baca Juga: Ustadz Yusuf Mansur Ancam Laporkan 3 Aktor ke Polisi atas Tudingan Investasi Bodong, Siapa Mereka?

Pertemuan yang awalnya diagendakan dilaksanakan tatap muka akhirnya digantikan menjadi meeting online.

“Undangan tatap muka hari ini di Kemensos, pagi ini di info hanya undangan tatap muka Virtual Zoom Meeting,” tulis Marissya Icha di Instagram Storynya hari ini Selasa, 11 Januari 2022.

Namun ternyata Marissya Icha merasa sedikit kecewa karena ingin menjelaskan dan menunjukan bukti terkait secara langsung agar lebih lengkap.

Baca Juga: Terancam Hukuman 12 Tahun Penjara, Ini Alasan Pedangdut VU Velline Chu Pakai Narkoba Bareng Suami

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x