Update Lokasi Operasi Pasar Murah dan Beras Medium Kota Bandung Hari ini

- 22 Februari 2024, 06:41 WIB
Beras SPHP yang kerap dijual dalam operasi pasar murah beras medium untuk menstabilkan harga beras.
Beras SPHP yang kerap dijual dalam operasi pasar murah beras medium untuk menstabilkan harga beras. /Diskominfo Kota Bandung/

BANDUNG, PRFMNEWS – Disampaikan Dinas Perdagangan dan Industri (Disdagin) Kota Bandung ada update lokasi untuk Operasi Pasar Beras Medium dan Pasar Murah hari ini, Kamis, 22 Februari 2024.

Kegiatan Pasar Murah untuk pembelian minyak goreng, telur dan komoditi lainnya terbuka untuk umum.

Sedangkan, untuk pembelian beras medium diwajibkan menunjukan KTP sesuai dengan jadwal pelaksanaan di Kecamatan masing - masing. Selain itu, pembelian beras SPHP dibatasi yakni 1 pack/5 Kg perorang dengan harga jual Rp53.000/5 Kg.

Baca Juga: 2 Strategi Pemkot Bandung Cegah Antrean Panjang Masyarakat di Lokasi Operasi Pasar Beras Murah

Berikut update lokasi Operasi Pasar Beras Medium SPHP dan Pasar Murah hari ini, Kamis, 22 Februari 2024:

1. Kecamatan Lengkong

Pasar Murah:
Halaman Parkir PSSI Prov Jabar Jalan Lodaya No 22

Operasi Pasar Beras Medium SPHP:
- Kelurahan Malabar
Halaman Parkir PSSI Prov Jabar
- Kelurahan Cikawao
Kantor Kelurahan, Jalan Lengkong Kaler No 12
- Kelurahan Paledang
Kantor kelurahan, Jalan Karapitan No 86
- Kelurahan Burangrang
Halaman Parkir PSSI Prov Jabar
- Kelurahan Lingkar Selatan
Kantor Kelurahan, Jalan Jotang No 1
- Kelurahan Turangga
Kantor Kelurahan, Jalan Karawitan No 83
- Kelurahan Cijagra
Kantor Kelurahan, Jalan Cijagra No 3

Baca Juga: Promo HUT BCA 2024, Beli 4 Produk Pizza Seharga Rp67 Ribu Berlaku Cuma 2 Hari, Yakin Nggak Tergoda?

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x