PPKM Darurat: Mobilitas Warga Kota Bandung Baru Turun 17 persen

- 10 Juli 2021, 16:30 WIB
Wakil Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, usai meninjau vaksinasi di Sekolah Santo Aloysius, Jalan Sultan Agung, Sabtu 10 Juli 2021
Wakil Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, usai meninjau vaksinasi di Sekolah Santo Aloysius, Jalan Sultan Agung, Sabtu 10 Juli 2021 /Humas Bandung.

Pada akhir Mei 2021 tempat tidur rumah sakit rujukan Covid-19 di Kota Bandung sebanyak 1.400 tempat tidur. Saat ini telah mencacapi 2.266 tempat tidur.

Baca Juga: Rumah Sakit di Purwakarta Penuh, Pasien Stroke Tak Tertangani hingga Meninggal Dunia

"BOR sepertinya berkurang, menjadi 91 persen. Ini terjadi karena semakin banyak konversi tempat tidur di 29 rumah sakit rujukan," jelas Yana.

Yana meminta agar pasien Covid-19 yang bergejala ringan bisa ditangani dengan isolasi mandiri di tempat tinggalnya masing-masing atau rumah singgah yang telah disiapkan Pemkot Bandung.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: Humas Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah