5 Rekomendasi Wisata Kuliner Hemat yang Ada di Bandung, Harganya di Bawah Rp20 Ribu

- 11 Oktober 2023, 10:30 WIB
Kota Bandung kiblat kuliner Indonesia.
Kota Bandung kiblat kuliner Indonesia. /Diskominfo Kota Bandung

Waktu buka : 16.00-23.00 WIB (Selasa-jumat) dan 16.00-24.00 WIB (Sabtu dan minggu).

4. Dimsum 9 Ayam

Dimsum 9 Ayam merupakan tempat sarapan dimsum halal yang rame di Bandung.

Dimsum 9 Ayam memiliki beragam menu di antaranya bubur, bakmie, nasi kukus, hingga aneka roti.

Untuk Dimsum 9 Ayam pembelian menu mulai dari harga Rp6 ribu hingga Rp35 ribu.

Lokasi : Jl. Pasir Kaliki No. 170, Bandung.

Waktu buka : 07.00-22.00 WIB.

Baca Juga: Pertama di Bandung, Timezone Hadirkan NextGen Experience dengan Venue Terluas dan Social Bowling

5. Special Soto Boyolali Hj. Hesti Widodo (SSB)

Special Soto Boyolali Hj. Hesti Widodo (SSB) merupakan tempat kuliner yang memiliki andalan menu soto.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah