Pengamat Ekonomi Sebut Pajak Mobil Baru 0% Berpotensi Rugikan Banyak Pihak Termasuk Konsumen

- 3 Oktober 2020, 18:50 WIB
Tips beli mobil bekas. (Pikiran Rakyat)
Tips beli mobil bekas. (Pikiran Rakyat) /Pikiran Rakyat

Dari sisi penjual mobil bekas, dampaknya bakal sangat terasa besar. Pasalnya, pedagang mobil second harus mengejar harga mobil baru yang turun sebesar 40%.

“Ini dampaknya jelas terasa pada pengusaha mobil second, di mana adanya harga baru ini setelah nanti mobil baru pajaknya sangat ringan bahkan 0% otomatis harga mobil baru turun sekitar 40%. Ini menjadi dilematis, sebab untuk pedagang mobil second ini dia harus mengejar harga mobil baru,” ungkapnya.

 

Baca Juga: Duh, Satu Pemain Persipura Positif Corona

Ia memaparkan dibanding tahun lalu, pada bulan Agustus penjualan mobil turun sebesar 51,3%.

“Untuk capaian penjualan mobil dibanding tahun kemarin year on year di Agustus ini kita turun 51,3%. Itu wajar karena memang bukan terjadi di negara kita saja tapi dirasakan secara global,” tutupnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x