Berubah di Gapeka 2023, Ini Jadwal Baru KA Lodaya Rute Bandung-Yogyakarta-Solo Balapan PP

- 18 Mei 2023, 14:40 WIB
PT KAI Resmi Memberlakukan Gapeka 2023 Per 1 Juni: Jadwal Berubah dan Perjalanan Makin Singkat (Foto: kai.id)
PT KAI Resmi Memberlakukan Gapeka 2023 Per 1 Juni: Jadwal Berubah dan Perjalanan Makin Singkat (Foto: kai.id) /

Kemudian KA Lodaya (158) yang berangkat malam hari dari Stasiun Bandung pukul 19.10, tiba di Solo Balapan pukul 03.28 WIB dengan lama perjalanan 8 jam 18 menit.

Sedangkan rute sebaliknya, KA Lodaya (159) berangkat dari Solo Balapan pukul 07.20 dan tiba di Bandung pukul 16.10 WIB dengan lama perjalanan 8 jam 50 menit.

KA Lodaya (157) berangkat dari Solo Balapan pukul 19.08 WIB dan tiba di Bandung pukul 03.39 WIB dengan total waktu tempuh 8 jam 39 menit.

Baca Juga: Tebar Promo, Makin Istimewa dan Hemat dengan MyPertamina

Setelah Gapeka 2023 diberlakukan PT KAI pada 1 Juni mendatang, maka jadwal dan penomoran KA Lodaya mengalami perubahan menjadi sebagai berikut:

1. KA Lodaya (92) Bandung - Solo Balapan: berangkat pukul 06.55 – tiba pukul 14.50 WIB (lama perjalanan 7j 55m).

2. KA Lodaya (94) Bandung - Solo Balapan: 19.00 – 03.00 WIB (8j 0m).

3. KA Lodaya (91) Solo Balapan - Bandung: 07:20 – 15.20 WIB (8j 0m).

4. KA Lodaya (93) Solo Balapan - Bandung: 19:10 – 03.10 WIB (8j 0m).

Itu tadi jadwal baru KA Lodaya pada Gapeka 2023. Pastikan Anda cek jadwal keberangkatan KA sesuai yang tertera pada tiket agar tidak terlambat untuk datang ke stasiun.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah