Menteri PUPR Ungkap Update Pembangunan Flyover ‘Penyelamat’ Macet di Simpang Samsat Kircon

- 7 Maret 2023, 17:30 WIB
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono.**
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono.** /Dok Kementerian PUPR.

Ditambahkan Yana Mulyana, Pemkot Bandung mengusulkan pembangunan Flyover Buahbatu-Kircon ini dengan panjang sekira 4 kilometer.

Saat itu Yana menyatakan pembangunan jalan layang pengurai macet di Stopan Samsat Kircon ini kemungkinan dilakukan usai Flyover Kopo selesai. Sebab anggarannya sudah lebih dulu dialokasikan oleh pemerintah pusat.

Baca Juga: Presiden Jokowi Juga Resmikan Kolam Retensi Cieunteung, Sodetan Cisangkuy dan Flyover Kopo di Bandung

Sedangkan terkait usulan lokasi, Yana menuturkan flyover ini akan melintasi dua persimpangan di Jalan Soekarno-Hatta, yaitu Perempatan Kiaracondong dan Perempatan Buahbatu.

"Nanti naiknya dari dekat Kantor KPU Kota Bandung lewat Persimpangan Kiaracondong, lalu melewati Persimpangan Buahbatu turun dekat Bank Mandiri Batununggal," bebernya saat itu.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah