Sektor Pariwisata Menderita Bahkan Sebelum Covid-19, ASITA Minta Pemerintah Tegas

- 23 Mei 2020, 11:55 WIB
Ilustrasi pekerja di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di wilayah Kuningan, Jawa Barat.
Ilustrasi pekerja di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di wilayah Kuningan, Jawa Barat. /Dok Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.

“Masalah dari masyarakat kita juga yang sama sekali tidak disiplin. PSBB saja masih banyak masyarakat yang berlalu-lalang keluar rumah melakukan aktivitas yang tidak perlu, ini kan menyulitkan usaha pemerintah,” tutur Budi.

Baca Juga: Jelang Lebaran, Harga Telur di Kota Bandung Naik Hingga 25%

Menurutnya, industri pariwisata baru bisa bergairah saat pandemi Covid-19 selesai.

“Pariwisata baru bisa pulih kembali kalau benar-benar pandemi ini selesai. Kalau tidak selesai, mungkin akan lebih lama lagi. Karena itu lah kita tentu saja memperhatikan hal ini,” tukasnya.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x