Presiden Jokowi : 5.000 Wartawan Akan Divaksin Akhir Februari atau Awal Maret

- 9 Februari 2021, 10:47 WIB
Simulasi vaksinasi virus corona (Covid-19) di Balai Kota Bandung, Rabu 23 Desember 2020
Simulasi vaksinasi virus corona (Covid-19) di Balai Kota Bandung, Rabu 23 Desember 2020 /HUMAS BANDUNG

PRFMNEWS - Presiden Jokowi memastikan, jika pemerintah akan melakukan vaksinasi kepada wartawan pada akhir Februari atau awal Maret 2021. Hal itu ia sampaikan dalam Puncak Peringatan Hari Pers Nasional Tahun 2021, Istana Negara, 9 Februari 2021.

"Di akhir Februari atau awal Maret kita sudah siapkan 5.000 orang yang divaksin," katanya.

Terkait dengan vaksinasi kepada wartawan ini, Jokowi mengaku sudah berkoordinasi dengan Ketua Dewan Pers, Mohammad Nuh.

Baca Juga: Ada Potensi Hujan, Simak Prakiraan Cuaca Lengkap Bandung dan Jabar Hari Ini

Baca Juga: Ustadz Maaher Meninggal di Rutan, Novel Baswedan: Orang Sakit, Kenapa Dipaksakan Ditahan?

Baca Juga: TERUNGKAP! Modus Pria Garut Tusuk Kekasihnya Pakai Bambu: Cemburu Lihat Korban Chattingan dengan Lelaki Lain

 

"Saya yakin banyak awak media yang ingin divaksin. Saya sudah bisik-bisik ke Prof Nuh," tambah dia.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x