Bukan Duduk Biasa, Dokter Ungkap Cara BAB di Toilet Duduk yang Benar dan Menyehatkan

- 2 Juli 2023, 10:33 WIB
Ilustrasi toilet duduk. Begini cara gunakan toilet duduk yang benar.
Ilustrasi toilet duduk. Begini cara gunakan toilet duduk yang benar. /Unsplash/Giorgio Trovato/

"Itu menyebabkan rektum menjadi lurus dan memberi kotoran jalan keluar yang lebih mulus," ujar Rajan.

Baca Juga: Diet Alami Mudah ala dr Zaidul Akbar, Jauhi Makanan-makanan Berikut Ini

Penelitian mengungkapkan orang-orang dengan toilet duduk, utamanya di Barat memiliki masalah seperti wasir dan divertikulosis, suatu kondisi yang terjadi ketika kantong di usus meradang.

Sedangkan, 1,2 miliar orang di seluruh dunia yang jongkok saat buang air besar hampir tidak mengalami masalah usus. Jongkok mengurangi tekanan yang dipusatkan pada pantat, kata ahli mikrobiologi, Giulia Enders.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah