Miliki Khasiat yang Luar Biasa, Inilah Resep Jamu Diabetes yang Dapat Mudah Mengontrol Gula Darah dengan Mudah

- 30 Agustus 2022, 09:45 WIB
Ilustrasi jamu tradisional.
Ilustrasi jamu tradisional. /Freepik

Selanjutnya manfaat jahe bagi penderita diabetes yaitu dapat membantu mengontrol kadar gula darah.

Ini dikarenakan kandungan gingerol pada akar jahe disebut bisa meningkatkan penyerapan glukosa ke dalam sel otot tanpa menggunakan insulin dan membantu dalam mengelola kadar gula darah tinggi.

Daun sambiloto juga dapat membantu mengendalikan gula darah pada penderita diabetes.

Ini dikarenakan daun sambiloto memiliki bahan aktif yaitu andrographolide (AGL) yang mampu meningkatkan produksi insulin dan juga penyerapan gula.

Kumis kucing memiliki manfaat dapat membantu produksi hormon insulin serta meningkatkan fungsinya.

Baca Juga: Berikut Fakta Diabetes Basah dan Diabetes Kering, Dijelaskan oleh Dokter Cahyo

Manfaat kayu manis bagi penderita diabetes sudah tidak diragukan lagi, kayu manis dapat membantu menurunkan tingkat resistensi insulin.

Namun perlu diingat, saat minum jamu ini sangat disarankan untuk tidak bersamaan dengan obat diabetes yang diberikan dokter, karena bisa menimbulkan efek bahaya seperti kerusakan hati dna hipoglikemia.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah