Ini Daftar Buah yang Bisa Mengobati Asam Lambung dan Buah yang Tidak Disarankan

- 18 Agustus 2022, 11:30 WIB
Daftar buah yang boleh dan tak boleh dikonsumsi penderita asam lambung.
Daftar buah yang boleh dan tak boleh dikonsumsi penderita asam lambung. /Pixabay

Air kelapa diketahui dapat menenangkan sistem pencernaan serta menghambat peradangan pada lambung, di mana hal itu cocok untuk penderita maag atau asam lambung.

Tetapi ketika mengkonsumsi air kelapa, disarankan untuk tidak menambahkan bahan-bahan apapun seperti gula atau sirup agar tidak mengurangi manfaat dari air kelapa tersebut.

Itulah tadi beberapa jenis buah-buahan yang disarankan untuk penderita asam lambung.

Selanjutnya ini adalah buah apa saja yang tidak disarankan untuk dikonsumsi penderita asam lambung:

1. Buah-Buahan Golongan Jeruk

Buah dari golongan jeruk seperti jeruk bali, jeruk nipis, jeruk lemon, ataupun jenis jeruk lainnya tidak disarankan untuk dikonsumsi oleh penderita asam lambung karena memiliki rasa yang asam dan dapat meningkatkan risiko kambuh, serta mengiritasi lambung.

2. Tomat

Tomat juga memiliki sifat yang asam dan tentunya tidak baik untuk dikonsumsi penderita asam lambung karena dapat memicu kekambuhan asam lambung.

Bukan tidak boleh dikonsumsi, tetapi harus dibatasi jumlahnya dan jangan berlebihan.

Baca Juga: Tidak Hanya Enak, 6 Jenis Makanan Ini Ampuh Atasi Asam Lambung, Kata dr. Ema

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x