Ciri-ciri Kolesterol Tinggi Menurut dr Saddam Ismail, Salahsatunya Disfungsi Ereksi

- 11 Agustus 2022, 16:30 WIB
Ciri-ciri kolesterol tinggi yang harus Anda waspadai, kata dokter Saddam Ismail.
Ciri-ciri kolesterol tinggi yang harus Anda waspadai, kata dokter Saddam Ismail. /Heartfoundation.org.au

PRFMNEWS - Saat kadar kolesterol di dalam darah tinggi, menurut dokter Saddam Ismail, bisa saja menimbulkan gejala atau tidak.

Saat kadar kolesterol tinggi tidak menimbulkan keluhan ataupun gejala, tentu banyak orang yang tak tahu jika sebenarnya kadar kolesterol tubuhnya sedang tinggi.

Ada beberapa komplikasi yang bisa muncul berupa gejala ketika kadar kolesterol tubuh anda sedang tinggi menurut dokter Saddam Ismail.

Baca Juga: The Sixth International Conference on Language, Literature, Culture, and Education Sukses Digelar FPBS UPI

Berikut ulasannya.

1. Tangan dan kaki mudah kesemutan

Tangan dan kaki bisa saja mudah kesemutan jika kadar kolesterol tinggi, bahkan kadang sampai terasa nyeri, ngilu dan rasa tidak nyaman ketika berjalan atau sekedar menggerakkan.

Ketika kadar kolesterol tinggi, ini bisa mempersempit pembuluh darah arteri yang menyuplai ke area kaki sehingga jaringan-jaringan disitu akan kekurangan nutrisi dan suplai darah oksigen juga akan berkurang.

2. Mudah lelah

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah