Tips 3 Menit Periksa Kaki Sendiri Penderita Diabetes di Rumah ala Dokter Ema

- 1 Agustus 2022, 19:51 WIB
Ilustrasi kaki pecah
Ilustrasi kaki pecah /PIXABAY

Dengan komplikasi penyakit lain seperti hipertensi,asam urat, kolesterol, ginjal dan obesitas.

Bagaimana cara memeriksa kaki pada pasien diabetes?

Pastikan kondisi kaki benar-benar bersih dan kering terlepas dari sepatu lalu diterlentangkan di area yang datar seperti kasur.

1. Memeriksa kulit cek kaki diabetes

Kulit ini untuk mengetahui penyeabaran komplikasi kaki diabetes secara general. Lihatlah kondisi kulit kaki apakah ada perubahan warna bengkak pada kaki atau luka yang muncul secara tiba-tiba.

Lihat kondisi kuku apakah ada perubahan warna kuku yang sulit tumbuh atau tumbuhnya tidak teratur. Adanya jamur pada kuku atau luka di sekitar kuku kaki yang biasanya akibat pemotogan kuku yang tidak benar.

Lihat kondisi telapak kaki apakah ada daging tumbuh luka maupun perubahan warna serta kaki pecah-pecah. Yang terakhir lihat kondisi antara jari-jari kaki apakah ada luka di sela-sela jari kaki.

Baca Juga: Konsumsi Obat Diabetes Tiap Hari Bisa Merusak Ginjal? Ini Penjelasan dr Cahyo

2. Pemeriksaan saraf

Tanpa adanya sensasi saraf yang baik, seringnya penderita diabetes tak sadar akan adanya sebuah luka yang bisa meningkatkan resiko ulkus diabetes atau borok, dan bahkan resiko terbesarnya adalah amputasi.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah