Berikut 5 Makanan yang Bisa Mencegah dari Risiko Penyakit Ginjal

- 30 Juni 2022, 19:30 WIB
Ilustrasi penyakit ginjal
Ilustrasi penyakit ginjal /Freepik/stockking

PRFMNEWS - Berikut 5 makanan yang bisa kalian konsumsi untuk menjaga kesehatan ginjal dan sekaligus mencegah risiko penyakit ginjal.

Ginjal merupakan organ tubuh yang perlu perhatian khusus, karena ginjal merupakan organ penting yang membuat berjalannya semua fungsi normal organ lainnya.

Ketika ginjal mengalami gangguan, beragam komplikasi akan bermunculan, mulai dari penumpukan limbah dan racun, anemia, serta gangguan elektrolit bisa terjadi.

Oleh karena itu penting sekali untuk menjaga kesehatan ginjal dan melakukan pencegahan penyakit ginjal sejak dini.

Baca Juga: PPDB Jabar Tahap 2 untuk SMA dan SMK Ditutup Malam Hari Ini, Segera Daftar dengan Cara Berikut

Pencegahan sejak dini bisa dilakukan dengan cara menerapkan pola hidup sehat, salah satunya yaitu dengan memperhatikan asupan makanan yang masuk ke dalam tubuh.

Berikut 5 pilihan makanan yang dapat mencegah risiko terkena sakit ginjal seperti dikutip dari kanal YouTube SKWAD Health.

1. Sayur Bayam

Sayuran berdaun hijau ini kaya akan vitamin A, C, K, serta folat. Betakarotin yang ditemukan dalam bayam penting untuk meningkatkan kesehatan sistem kekebalan dan melindungi penglihatan.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x