Benarkah Joy Boy One Piece Terinspirasi dari Raja Kediri Joyoboyo?

- 24 Maret 2022, 14:31 WIB
Ilustrasi. Simak penjelasan spoiler One Piece 1044 mengenai nama asli Joy Boy.
Ilustrasi. Simak penjelasan spoiler One Piece 1044 mengenai nama asli Joy Boy. /Tangkapan layar YouTube/Torao Kun/

PRFMNEWS - Serial manga dan animasi One Piece akhir-akhir ini sedang hangat diberbincangkan oleh banyak orang terutama para pecinta anime.

Pasalnya banyak sekali kejutan yang diberikan pada manga chapter 1044. Salah satunya mengenai karakter paling misterius yaitu Joy Boy.

Joy Boy sendiri adalah karakter paling kuat dan dikabarkan sebagai salah satu penggunaan buah iblis Gomu Gomu no Mi terdahulu.

Baca Juga: Persib Asah Penyelesaian Akhir Jelang lawan Persik Kediri

Joy Boy merupakan orang terdahulu yang hidup sekitar 800 sampai 900 tahun yang lalu, ia merupakan orang yang sangat penting dalam terbentuknya Pulau Manusia Ikan.

Joy Boy sendiri pernah disebutkan pertama kali oleh Nico Robin saat membaca Ryugu Poneglyh di Hutan Laut.

Banyak orang yang menyangka khususnya Indonesia, mengatakan bahwa karakter Joy Boy terinspirasi dari Raja Kediri yang memiliki nama Joyoboyo atau Jayabaya.

Namun apakah benar bahwa Echiiro Oda selaku mangaka One Piece karakter Joy Boy terinspirasi dari Joyoboyo?

Baca Juga: Reza Arap Belum Kembalikan Uang Rp1 M Saweran dari Doni Salmanan, Polisi Berikan Penjelasan

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x