Kaitkan Letusan Gunung Semeru dengan Ramalan Jayabaya, Denny Darko: Sesuai Terawangan Saya

- 10 Desember 2021, 12:45 WIB
Ahli tarot Denny Darko angkat bicara terkait hubungan Ramalan Jayabaya dan erupsi Gunung Semeru, berikut selengkapnya.
Ahli tarot Denny Darko angkat bicara terkait hubungan Ramalan Jayabaya dan erupsi Gunung Semeru, berikut selengkapnya. /YouTube Denny Darko

“Prabu Jayabaya ini adalah satu tokoh yang saya idolakan, mungkin salah satu alasan saya menjadi peramal adalah karena beliau juga,” kata Denny Darko.

Namun, Denny Darko mencoba meluruskan mengenai bunyi Ramalan Jayabaya yang ia ketahui, bahwa Pulau Jawa akan terbelah itu akibat letusan Gunung Merapi.

“Walaupun yang dimaksud dalam Ramalan Jayabaya itu bukan Gunung Semeru melainkan Gunung Slamet. Jadi dikatakan jika Gunung Slamet ini meletus maka Pulau Jawa akan terbelah menjadi dua,” kata Denny Darko.

Baca Juga: Shopee 12.12 Birthday Sale TV Show Datangkan TOMORROW X TOGETHER, Al & Andin, dan 3 Bintang Dangdut

Baca Juga: Begini Nasib Libur Sekolah Setelah PPKM Level 3 Dibatalkan

Menurut Denny Darko, Prabu Jayabaya ini adalah Raja Kediri yang memerintah pada 1135-1157. Selain menjadi seorang raja, ucapan-ucapan Prabu Jayabaya ini dianggap sebagai ramalan masa depan bahkan disejajarkan dengan Ramalan Nostradamus yang tersohor di seluruh dunia.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: YouTube Denny Darko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah