Google Maps Dituding Hapus Peta Palestina, Begini Penjelasannya

- 19 Juli 2020, 09:22 WIB
Tangkap Layar di Google Maps yang memperlihatkan wilayah Palestina tertulis Israel.
Tangkap Layar di Google Maps yang memperlihatkan wilayah Palestina tertulis Israel. /

Baca Juga: Anggota Dewan Tidak Setuju dengan Sistem Ganjil Genap yang Bakal Diterapkan Bagi PKL di Bandung

Ketiadaan Palestina dalam peta dunia Google telah memicu kemarahan pubik dunia. Petisi untuk mendesak Google memasukkan Palestina ke dalam peta milik perusahaan naungan Alphabet itu sempat muncul pada Maret 2016. Petisi itu kini kembali hadir dan sudah mengoleksi 800 ribu tanda tangan dari berbagai warganet di dunia.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah