Babakan Ciparay Jadi Kecamatan Tinggi Angka Pernikahan Dini di Kota Bandung

- 22 Juli 2023, 13:51 WIB
Ilustrasi pernikahan
Ilustrasi pernikahan /Pixabay/PIRO/

Secara data, angka pernikahan dini di Kota Bandung sudah menurun pada tahun 2023. Tahun 2022 ada 143 perkawinan anak di Kota Bandung, sedangkan tahun ini tercatat 76 permohonan perkawinan anak hingga 18 Juli.

Dari 76 permohonan tersebut, ada 10 yang tidak dikabulkan. Sedangkan sisanya diberikan izin karena alasannya sudah mengandung.

Baca Juga: Ridwan Kamil Resmikan Klinik Gratis Khusus Lansia di Kota Bandung dengan Fasilitas Bintang 5

Ia menambahkan, 10 dispensasi ini tidak dikabulkan karena setelah diedukasi, mereka mengundurkan diri untuk menikah. Biasanya ini terjadi karena orang tua yang khawatir jika pergaulan anaknya semakin jauh.

"Daripada kebablasan, jadi mending dinikahkan saja. Padahal sebenarnya masih bisa diedukasi mengenai dampak jika menikah terlalu dini. Salah satunya bayi yang dilahirkan nanti bisa mengalami stunting. Bahkan, kehamilan di waktu sangat muda bisa berisiko ibunya meninggal," ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah