Ternyata Ini Asal Usul dan Kisah di Balik Penamaan Kiaracondong, Kamu Sudah Tahu?

- 6 Juni 2023, 23:00 WIB
Ilustrasi situasi lalu lintas di kawasan Kiaracondong, Bandung.
Ilustrasi situasi lalu lintas di kawasan Kiaracondong, Bandung. /Instagram/@bandungtalk

Uniknya, posisi tumbuh pohon kiara ini disebutkan ada yang miring ke berbagai arah, yakni ke sungai dan jalan.

"Penamaan ini juga sesuai dengan cerita lisan yang berkembang di wilayah tersebut. Di mana pada zaman dahulu wilayah ini ditanami pohon kiara di sepanjang sungai yang melintasinya," lanjut keterangan unggahan itu.

Baca Juga: Mengintip Museum Monumen Perjuangan Rakyat Jawa Barat dan Sejarah Singkat Pembangunan Monju di Kota Bandung

"Di antara pohon-pohon tersebut ada pohon kiara yang miring ke arah sungai ataupun ke arah jalan raya," imbuh keterangan tersebut.

Namun, kini nama Jalan Kiaracondong yang sempat digunakan telah diganti menjadi Jalan Ibrahim Adjie.

"Nama Kiaracondong pun dijadikan nama jalan dalam waktu yang cukup lama, sampai akhirnya berganti nama jadi Jalan Ibrahim Adjie," tutup keterangan unggahan.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x