Terakhir Besok! Ini Tahapan Seleksi Rekrutmen PT KAI Persero Gelombang II Tahun 2023 untuk SLTA, D3, Hingga S1

- 3 Juni 2023, 19:10 WIB
Ilustrasi rekrutmen PT KAI tahun 2023
Ilustrasi rekrutmen PT KAI tahun 2023 /Instagram/@KAI121_

8. Pemilihan lokasi seleksi rekrutmen tidak menentukan lokasi penempatan kerja.

Baca Juga: Keren! 6 Brand Sepatu Kulit Bandung Ini Sudah Mendunia dan Sering Dikira Produk Luar Negri

9. Seluruh informasi mengenai rekrutmen hanya dapat dilihat melalui website resmi PT Kereta Api Indonesia (Persero) dengan alamat : https://recruitment.kai.id.

10. Kepada peserta agar melakukan pengecekan secara berkala di website resmi PT Kereta Api Indonesia (Persero) : https://recruitment.kai.id.

11. Keluhan, pengaduan dan informasi mengenai rekrutmen dialamatkan kepada Contact Center 121 / (021) 121.

12. Rekrutmen PT Kereta Api Indonesia (Persero) tidak dipungut biaya apapun dan tidak menggunakan sistem refund, tidak bekerjasama dengan agen travel/transportasi atau penggantian biaya transportasi maupun akomodasi yang berkaitan dengan pelaksanaan rekrutmen dan dimohon untuk mengabaikan pihak-pihak yang menjanjikan dapat membantu meluluskan peserta rekrut.

13. Masyarakat dimohon untuk berhati-hati terhadap informasi yang tidak benar terkait rekrutmen PT Kereta Api Indonesia (Persero) dan agar mengabaikan pihak-pihak yang menjanjikan dapat membantu meluluskan peserta rekrut.

Baca Juga: Libur Waisak, Jumlah Penumpang Kereta Api Daop 2 Bandung Meningkat Drastis

14. Seleksi penerimaan pekerja menggunakan sistem gugur dan keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat.

Bagi Anda yang tertarik untuk mendaftar rekrutmen PT KAI, segera lakukan pendaftaran sebelum pendaftaran tertutup pada 4 Juni 2023 besok.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x