Volume Lalu Lintas di Gerbang Tol Pasteur Meningkat, Simak Situasi Terkini

- 25 Desember 2022, 16:54 WIB
Antrean kendaraan di area keluar Gerbang Tol Pasteur Kota Bandung pada hari ini Minggu 25 Desember 2022 sore.
Antrean kendaraan di area keluar Gerbang Tol Pasteur Kota Bandung pada hari ini Minggu 25 Desember 2022 sore. /Dishub Kota Bandung

PRFMNEWS - Volume lalu lintas di area keluar Gerbang Tol Pasteur Kota Bandung terus meningkat pada hari ini Minggu, 25 Desember 2022.

Pantauan terkini pada Minggu sore, nyaris ratusan kendaraan mengantre di area keluar Gerbang Tol Pasteur arah ke Kota Bandung.

Seperti terpantau melalui CCTV Dishub Kota Bandung pada pukul 1645 WIB, terlihat ada kepadatan antrean kendaraan di area keluar Gerbang Tol Pasteur.

Baca Juga: Natal Tahun Ini Terasa Lebih Spesial untuk Gelandang Persib Frets Butuan

Sementara itu melansir data dari Jasa Marga, volume lalu lintas di area keluar Gerbang Tol Pasteur menuju arah Kota Bandung meningkat 21.25 persen dibandingkan lalu lintas normal.

Hingga H-1 Hari Natal, Jasa Marga mencatat 256.011 kendaraan melakukan transaksi di area keluar Gerbang Tol Pasteur.

Meski begitu arus kendaraan yang meninggalkan Kota Bandung melalui Gerbang Tol Pasteur.

Baca Juga: Kapolres Cimahi AKBP Imron Ermawan Dimutasi jadi Wakapolresta Bandung

Menurut catatan Jasa Marga, volume lalu lintas transaksi yang meninggalkan Kota Bandung melalui Gerbang Tol Pasteur sebanyak 227.942 kendaraan pada H-1 Hari Natal

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x