Kunjungan Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung ke SMK Telkom Bandung

- 2 Agustus 2022, 20:00 WIB
Kunjungan Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung ke SMK Telkom Bandung
Kunjungan Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung ke SMK Telkom Bandung /HO/SMK Telkom Bandung

Jajaran dari Dinas Pendidikan Kepulauan Bangka Belitung yang mengunjungi SMK Telkom Bandung di antaranya adalah Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Dr. Drs. Naziarto, S.H., M.H, Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Ervawi, S.Pd., M.Pd., M.M., Kepala Bidang GTK Dinas Pendidikan Provinsi Belitung, Al Fisyah, S.E., Kepala Balai TIKP Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Sukinda, S.Ag., M.M., Analis Kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Rusman Somad, M.Si. beserta para tim berisi perwakilan dari MGBK, SMA, dan SMK di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Baca Juga: Kemenkes Buka Program Bantuan Pendidikan untuk Dokter Spesialis dan Dokter Gigi Spesialis

Kegiatan ini juga dihadiri oleh perwakilan dari Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, yaitu Kepala Kantor Cabang Dinas 8 Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, Drs. Dahyar, M.M., Kepala Seksi Pengawasan Dinas Pendidikan Wilayah VIII Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, Iwan Chrisnawan, S.Pd., M.M., serta Pengawas SMK Telkom Bandung, Hj. Lala Susilawati, M.M.Pd.

Pun dihadiri AVP Primary and Secondary Education (PSE) Operation Control and Evaluation Yayasan Pendidikan Telkom, Rahayu Riswati, S.Kom., M.M. Rombongan disambut oleh Kepala SMK Telkom Bandung, Rosyanto, M.Pd., beserta para wakil kepala sekolah serta guru dan staf SMK Telkom Bandung.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x