Duh! Underpass Dustira Cimahi jadi Sasaran Vandalisme Padahal Baru Diresmikan Hari ini

- 22 Februari 2022, 17:18 WIB
Coretan vandalisme di Underpass Dustira, Kota Cimahi.
Coretan vandalisme di Underpass Dustira, Kota Cimahi. /Instagram @infocimahi.co

Usai diresmikan, underpass yang memiliki panjang terowongan kurang lebih 30 meter dengan tinggi 5,2 meter itu sudah bisa dilalui kendaraan.

Jalan bawah tanah tersebut dibangun tepat di bawah palang pintu perlintasan kereta api Stasiun Cimahi.

Baca Juga: Wow Keren! Pemkot Cimahi Bangun Underpass di Perlintasan KA Jalan Dustira-Sriwijaya

Proyek Underpass Dustira Cimahi didanai oleh anggaran Pemprov Jabar senilai Rp84,3 miliar.

Dibangun sejak pertengahan tahun 2021 dan selesai pada 7 Februari 2022.

Ridwan Kamil menyebut, hadirnya Underpass Dustira akan membantu melancarkan arus lalu lintas di persimpangan perlintasan kereta api yang sebelumnya kerap macet terutama pada jam sibuk.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah