Lonjakan Covid, Kapasitas Beberapa Rumah Sakit di Kota Bandung Sudah 100 Persen

- 18 Juni 2021, 11:28 WIB
Ilustrasi Covid-19
Ilustrasi Covid-19 /Pixabay/SamuelFrancisJohnson/

Baca Juga: Oded pada Warga Luar Kota: Jangan Datang Dulu ke Bandung

Pemerintah Kota Bandung berharap rumah sakit di Kota Bandung harus siap melakukan langkah antisipasi. Pasalnya, Kota Bandung bertetanggaan dengan Kabupaten Bandung dan Kabupaten Bandung Barat yang berada di dalam zona merah.

Yana juga terus mendorong agar tempat isolasi mandiri bisa tersedia di level kewilayahan. Level kecamatan bahkan kelurahan harus bisa menginventarisasi potensi tempat isolasi mandiri.

“Kita dorong di satu kelurahan ada 2-3 tempat isolasi. Itu akan sangat luar biasa. Kita terus diskusikan peluang-peluang yang bisa kita manfaatkan untuk isoman. Supaya membagi beban,” ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah