Jadwal Sidang Isbat Tetapkan Hari Pertama Puasa 1 Ramadhan 2024 Resmi Diumumkan Kemenag

- 20 Februari 2024, 07:30 WIB
Ilustrasi pengamatan hilal yang akan jadi bahasan dalam sidang isbat penentuan awal Ramadhan.
Ilustrasi pengamatan hilal yang akan jadi bahasan dalam sidang isbat penentuan awal Ramadhan. /Dok PRFMNEWS.ID

"Sesi ini terbuka untuk umum dan akan disiarkan secara live di Channel Youtube Bimas Islam,” sebutnya.

Kedua, Sidang Isbat Penetapan Awal Ramadan 1445 H yang digelar secara tertutup setelah Salat Magrib. Selain data hisab (informasi), sidang isbat juga akan merujuk pada hasil rukyatul hilal (konfirmasi) yang dilakukan Tim Kemenag pada 134 lokasi di seluruh Indonesia.

"Tahap ketiga, konferensi pers hasil sidang isbat yang juga disiarkan melalui media sosial Kemenag," pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah