Kunjungi Fuel Terminal Tanjung Gerem dan SPBU, Pertamina Pastikan Distribusi BBM Lancar

- 31 Desember 2023, 07:11 WIB
pemantauan distribusi Bahan Bakar Minyak (BBM) di Fuel Terminal Tanjung Gerem dan SPBU 34.424.07 Jl. Raya Merak Cilegon, Banten, pada Kamis, 28 Desember 2023.
pemantauan distribusi Bahan Bakar Minyak (BBM) di Fuel Terminal Tanjung Gerem dan SPBU 34.424.07 Jl. Raya Merak Cilegon, Banten, pada Kamis, 28 Desember 2023. /Pertamina

Area Manager Communication Relation & CSR Eko Kristiawan mengatakan distribusi BBM dari Fuel Terminal Tanjung Gerem dilaksanakan secara optimal dan secara bersamaan juga terus melakukan monitoring situasi dan kondisi terkini di lapangan.

“Kami juga menyiapkan layanan tambahan seperti Pertamina Delivery Service dengan motoris, mobile storage, SPBU Modular, dan Rumah Pertamina Siaga,” tutup Eko.

Mengakhiri peninjauan tersebut, Harsono Budi Santoso menyerahkan bingkisan kepada petugas dan operator SPBU serta memberikan merchandise Sapa Pelanggan kepada konsumen SPBU.

Baca Juga: Pertamina Patra Niaga Optimalkan Pasokan Energi di Wilayah Regional Jawa Bagian Barat Selama Nataru

Apabila masyarakat membutuhkan informasi serta layanan Pertamina, dapat memanfaatkan layanan Pertamina Call Center 135 yang selalu siaga selama 24 jam.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah