Sambil Menunggu Pengumuman Pendaftaran Prakerja Gelombang 9 Dibuka, Baiknya Segera Lakukan Hal Ini

- 16 September 2020, 18:00 WIB
Ilustrasi Program Kartu Prakerja. (Prakerja.go.id)
Ilustrasi Program Kartu Prakerja. (Prakerja.go.id) /Prakerja.go.id

Untuk memastikan NIK dan KK benar, setiap pendaftar bisa mendatangi kantor kecamatan, kantor dinas kependudukan setempat, atau melalui hotline dukcapil di 1500-538.

Baca Juga: Odading Mang Oleh Viral, Ridwan Kamil Gandeng Ade Londok Jadi Duta Promosi Kuliner

2. Pastikan nomor HP aktif dan tidak diganti-ganti
Nomor HP merupakan hal penting. Pasalnya, informasi lolos pendaftaran kartu prakerja disampaikan melalui pesan singkat SMS. Maka dari itu pastikan nomor HP aktif dan tidak diganti semenjak pendaftaran hingga pengumuman.

Itu adalah beberapa hal yang harus segera anda siapkan sebelum ada pengumuman pendaftaran kartu prakerja gelombang 9.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x